Pake topi "National Geographic", kaya peneliti beneran aja. Maunya sih begitu, cuma karena waktu tersita untuk pekerjaan, sehingga menjadi tidak ada waktu untuk melakukan kegiatan-kegiatan seperti itu. Mudah-mudahan, bulan Mei mendatang sedikit ada waktu untuk ke Bantimurung, Sulawesi Selatan untuk mengamati kehidupan kupu-kupu. Konon katanya di daerah tersebut memiliki keanekaragaman yang sangat tinggi untuk kehidupan kupu-kupu. Bahkan di antaranya banyak yang sudah terancam punah. Selesai KKR di Makassar, mudah-mudahan ada waktu ke sana. Semoga.
Friday, April 13, 2007
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment